Hubunga Antara Konformitas Teman Sebaya dengan Identitas Diri Pada Remaja
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris hubungan antara konformitas teman dengan identitas diri pada remaja. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah ada hubungan negatif antara konformitas teman sebaya dengan identitas diri pada remaja. Semakin tinggi konformitas teman sebaya maka akan semakin tidak stabil pula identitas diri pada remaja, begitupun sebaliknya. Subjek dalam penelitian ini adalah remaja di wilayah Kota Semarang dengan jumlah 153 responden. Penelitian ini menggunakan teknik incidental sampling . Data penelitian yang dikumpulkan menggunakan Skala Identitas Diri Remaja dan Skala Konformitas Teman Sebaya. Analisis data dilakukan dengan menggunakan Teknik Product Moment Correlation. Hasil perhitungan menunjukkan adanya nilai r= -0,414 dengan p = 0,000 dimana (p < 0,01). Hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif yang sangat signifikan antara Konformitas Teman Sebaya dengan Identitas Diri pada Remaja, sehingga hipotesis dalam penelitian ini diterima.
Kata Kunci: Identitas Diri, Konformitas Teman Sebaya, Remaja
Keyword : Identitas Diri, Konformitas Teman Sebaya, Remaja/Self Identity, Conformity, Peer Group, Teenagers
Daftar Pustaka
DAFTAR PUSTAKA
Ana, N., Febriana, SKT, & Mayangsari, MD 2016. Hubungan Identitas Diri dengan Konformitas pada Mahasiswa yang Mengikuti Hizbut Tahrir. Jurnal Ecopsy , 2(2).
Ardyanti, PVD, & Tobing, DH 2017. Hubungan Konsep Diri dengan Konformitas pada Remaja Laki-Laki yang Mengkonsumsi Minuman Keras (Arak) Di Gianyar, Bali. Jurnal Psikologi Udayana , 4 (1), 30-40.
Azwar, S. (2016). Metode Penelitian . Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Cintaawati, N., & Naimah, T. 2015. Identitas Diri pada Remaja dari Keluarga Berbeda Agama (Studi Fenomenologi pada Remaja dari Keluarga dengan Latar Belakang Agama yang Berbeda). Sainteks , 12 (2).
Desmita. 2017. Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung: Remaja Rosdakarya
Effendi, Haris. (2019). Ditangkap Saat Hendak Bertarung Antar Geng. Dari https://metrojateng.com/ditangkap-saat-hendak-bertarung-antar-geng/. Diakses pada 15 Juni 2021.
Febriandari, D., Nauli, FA, & Siti, HD. (2016). kecanduan game online terhadap identitas diri remaja. Jurnal Keperawatan Jiwa (JKJ): Persatuan Perawat Nasional Indonesia , 4 (1), 50-56.
Fitriani, F., & Karim, A. (2017). Pengaruh Kelompok Teman Sebaya Dan Relasi Siswa Dalam Keluarga Terhadap Hasil Belajar IPS Siswa Di SMPN 4 Rumbio Jaya. PEKA , 5 (1), 96-104.
FJ Monks, KS (2014). Psikologi Perkembangan Pengantar dalam Berbagai Bagiannya. Yogyakarta: Pers Universitas Gadjah Mada.
Gunarsa, Yulia, SD, & Singgih, Ditjen (2012). Psikologi Untuk Keluarga . Jakarta: Libri.
Gross, R. 2013. Psikologi Ilmu Pikiran dan Perilaku (edisi ke enam) . Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Hakim, AR, Mardhiyah, A., Novtadijanto, DMI, Nurkholifah, N., Ramdani, Z., & Amri, A. (2021). Pembentukan Identitas Diri Pada Kpopers. Jurnal Psikologi , 4 (1), 18-31.
Haryanto, Agus, M. (2020). Tutup Jalan Kampung, 40 Remaja Pesta Miras. Dari https://radarsemarang.jawapos.com/berita/semarang/2020/07/22/tutup-jalan-kampung-40-remaja-pesta-miras/. Diakses pada 15 Juni 2021.
Humas BNN. (2019). Melalui Radio Pro 1 AM Semarang BNN Tahun 2019 pada Pelajar dan Mahasiswa . Dari https://jateng.bnn.go.id/melalui-radio-pro-1-am-semarang-bnnp-jateng-sampaikan-hasil-penelitian-bnn-tahun-2019-pada-pelajar-dan-mahasiswa/. Diakses pada 15 Juni 2021.
______. (2021). Bahaya Narkoba . Dari https://sumsel.bnn.go.id/bahaya-narkoba-2/. Diakses pada 15 Juni 2021.
Indriati, Susanti, Y., & PH, L. 2016. Hubungan Perilaku Terhadap Harga Diri Remaja Putus Sekolah Dalam Pembentukan Identitas Diri. Jurnal Keperawatan, Vol 8 No 2, 1-7.
Istiana. 2017. Perbedaan Kesesuaian Ditinjau dari Jenis Kelamin Pada Remaja Madrasah Tsanawiyah Irsyadul Islamiyah Bagan Sinembah. IOSR Journal Of Humaniora Dan Ilmu Sosial, Vol 22 No 10, 50-58.
Jahja, Yudrik. (2011). Perkembangan Psikologi . Grup Prenadamedia: Jakarta.
Julita, N. 2020. Hubungan antara Konformitas dengan Status Identitas Diri pada Penggemar KPop (Disertasi Doktor, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).
Jonnaidi, WD, & Putra, YY (2019). Hubungan Konformitas dengan Pengambilan Keputusan Pembelian Seragam Majelis Taklim. Jurnal Riset Psikologi , 2019 (4).
Kartini, H. 2016. Hubungan Antara Konformitas Teman Sebaya Dan Intensitas Bermain Game Online Dengan Intensi Berperilaku Agresif Pada Siswa Sma Katolik WR Soepratman Samarinda. Jurnal Psikoborneo , 4(4).
Kurniawati, DI, & Sarwinanti, S. 2017. Hubungan Konformitas Teman Sebaya dengan Identitas Diri Remaja Di SMP N 1 Tempel Sleman Yogyakarta (Disertasi Doktor, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta).
Mahmudin, A., & Uyun, Z. 2018. Hubungan antara Konformitas dengan Identitas Diri pada Remaja yang Bergabung dengan Kelompok Verza Rider Community Indonesia (VRCI) Solo (Disertasi Doktor, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Mayara, BH, Yuniarrahmah, E., & Mayangsari, MD 2016. Hubungan Kepercayaan Diri dengan Konformitas pada Remaja. Jurnal Ecopsy, vol 3 hal 26.
Myers, Ditjen (2012). Psikologi Sosial. Edisi 10. Jilid 1. Jakarta: Salemba Humanika.
Nurfadiah, RA, & Yulianti, A. 2018. Konformitas dengan Kepercayaan Diri pada Remaja Komunitas Pecinta Korea di Pekanbaru. Psikoislamedia: Jurnal Psikologi , 2 (2), 212-223.
Punjung, P. (2016). Hubungan antara Konformitas dengan Identitas Diri Remaja di SMAN 1 Ngadiluwih (Disertasi Doktor, Untag Surabaya).
Putro, KZ (2015). Pengaruh pola asuh dan interaksi teman sebaya terhadap kecerdasan emosional anak Ra arif rahman hakim Yogyakarta. Jurnal Al-Athfal: Jurnal Pendidikan Anak , 1 (2), 97-108.
Purbaya, Angling, A. (2019). Kasus Narkoba di Semarang Meningkat, Milenial Jadi Pengedar . Dari https://news.detik.com/berita-jawa-tengah/d-4469063/kasus-narkoba-di-semarang-meningkat-milenial-jadi-pengedar. Diakses pada 15 Juni 2021.
Ramdhanu, CA, Sunarya, Y., & Nurhudaya. 2019. Faktor–Faktor yang Mempengaruhi Identitas Diri. Jurnal Konseling Inovatif: Teori, Praktek, dan Penelitian , 3 (01), 7-17.
Santrock, JW (2012). Life-Span Development (Perkembangan Masa Hidup Edisi 13 Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
________. (2011). Masa Perkembangan Anak Edisi 11 Buku 2 . Jakarta: Salemba Humanika
Saputro, KZ (2018). Memahami ciri dan tugas perkembangan masa remaja. Aplikasi: Jurnal Aplikasi Ilmu-ilmu Agama , 17 (1), 25-32
Sarmin, S. (2017). Konselor Sebaya: Pemberdayaan Teman Sebaya dalam Sekolah Guna Menanggulangi Pengaruh Negatif Lingkungan. Briliant: Jurnal Riset dan Konseptual , 2 (1), 102-112.
Sarwono, Sarlito W. dan Meinarno, Eko A. (2010). Psikologi Sosial . Jakarta: Salemba Humanika.
Soetjiningsih. (2010). Tumbuh Kembang Remaja dan Permasalahannya . Jakarta: Sagung Seto.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D . Bandung: PT Alfabet.
Suharti, RG, & Purwandari, E. 2016. Hubungan Antara Konformitas dengan Perilaku Kenakalan Remaja (Disertasi Doktor Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Sumara, DS, Humaedi, S., & Santoso, MB (2017). Kenakalan remaja dan penanganannya. Prosiding Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat , 4 (2).
Suryanto, Putra, Ani, Herdiana & Alfian. 2012. Pengantar Psikologi Sosial . Surabaya: Unair.
Upton, Penney. (2012). Perkembangan Psikologi . Jakarta: Erlangga.
Yuliantari, MI, & Herdiyanto, YK 2015. Hubungan Konformitas dan Harga Diri dengan Perilaku Konsumtif pada Remaja Putri di Kota Denpasar. Jurnal Psikologi Udayana , 2 (1), 89-99.