024-6702757 ext. 2208
0895347400702

perpustakaan@usm.ac.id

GET IN TOUCH WITH EMAIL

Senin - Kamis (08.00 - 21.30)
Jum'at (08.00 - 21.00)

OUR OFFICE HOUR

MEMAHAMI PENETRASI SOSIAL PENGGUNA APLIKASI KENCAN ONLINE (BUMBLE) DI KOTA SEMARANG

Skripsi, S1 - ILMU KOMUNIKASI, 03 Oktober 2023, 2023
RIANANDA SEKAR ARUM DHANI; Fajriannoor Fanani, S.Sos, M.I.Kom
Anda menggunakan IP : 18.117.216.191
URL :
No Jenis File File
1 Judul
2 Abstrak
3 Halaman Persetujuan-Pengesahan dan Berita Acara Kelulusan (Ujian)
4 Surat Keaslian (Orisinalitas)
5 Daftar Isi
6 BAB I
7 BAB II
8 BAB III
9 BAB IV
10 BAB Penutup
11 Daftar Pustaka
12 Lembar Bimbingan
13 Lembar Publish
14 File Komplit

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Memahami Penetrasi Sosial Pengguna Aplikasi Kencan Online (Bumble) di Kota Semarang. Landasan teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Penetrasi Sosial. Bentuk dan strategi penelitian ini menggunakan Metode Kualitatif Deskriptif dengan menggunakan Teknik Purposive Sampling dengan 4 narsumber didalamnya. Seluruh data dalam penelitian ini diperoleh dari hasil observasi, wawancara dan studi pustaka.

Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, dapat ditarik kesimpulan bahwa pengguna aplikasi bumble melewati tahap penetrasi sosial yaitu dari Tahap Orientasi, Pertukaran Penjajakan Afektif, Pertukaran Afektif hingga Pertukaran Stabil. Keempat infoman semuanya telah mencapai tahap terakhir yaitu Pertukaran stabil, namun tidak semuanya menjalin sebuah hubungan. Komunikasi interpersonal yang terjadi pada pengguna aplikasi bumble belum dapat dikatakan efektif secara keseluruhan karena belum sepenuhnya memenuhi karakteristik Efektivitas komunikasi interpersonal yang berupa keterbukaan dan juga kesamaan.

Keyword : Social Penetration, Online Dating Application, Bumble

Daftar Pustaka

Abdurrahman, A. G., Putri, C. N., & Irwansyah. (2021). Implementasi Teori Penetrasi Sosial pada Pengguna Aplikasi Bumble. Jurnal Lensa Mutiara Komunikasi, 5 (2), 28-30. doi:https://doi.org/10.51544/jlmk.v5i2.1661

Andara, N. (2019). Keterbukaan Diri (self Disclosure) Pengguna Aplikasi Kencan Online (Bumble). Universitas Sumatera Utara. Sumatera Utara: https://repositori.usu.ac.id/

Andu,  C.  P.,  &  Patriantoro,  T.  H.  (2021). Penggunaan  Media  Grindr  Dikalangan  Gay Dalam  Menjalin  Hubungan  Personal  (Suatu  Studi  Fenomenologi).Yogyakarta:  K-Media.

Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodelogi Penelitian Kualitatif. Jawa Barat: CV Jejak.

Bugin, B. (2008). Sosiologi Komunikasi (teori, paradigma, dan Discourse Teknologi Komunikasi di Masyarakat. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Carpenter, A., & Greene, K. (2017). Social Penetration Theory. The International Enclycopedia of Interpersonal Communication, USA.

Cessia, K. D., & Lestari, S. B. (2017). Pemahaman Pengguna Media Sosial Bumble terhadap Fenomena Kencan Online untuk Menjalin Hubungan Romantis Bagi Penggunanya. Interaksi Online, 6 (1), 53-54.

Dilens, L. K., & Widiyantoro. (2021). Pengungkapan Diri Mahasiswa Pengguna Bumble di Surakarta (Studi Deskriptif Pengungkapan Diri Mahasiswa pada Aplikasi Kencan Daring Bumble di Surakarta). Universitas Sebelas Maret. Surakarta: digilib.uns.ac.id.

Fridha, M., & Octavianti, M. (2016). Kontruksi Makna Kencan Disitus Pencarian Jodoh Bumble (Studi Fenomenologi Pada Pria Pengguna Bumble Di Jakarta). Jurnal Nomosleca, 2 (2), 4-6

Habibah, A. F., Shabira, F., & Irwansyah . (2021). Literature Review : Pengaplikasian Teori Penetrasi Sosial pada Aplikasi Online Dating. Jurnal Teknologi dan Informasi Bisnis, 3 (1), 45-46. doi:https://doi.org/10.47233/jteksis.v3i1.183

Lawado, M. R., & Sukardani, P. S. (2020). Komunikasi Antarpersonal Berbasis Kencan Online (Studi Deskriptif Mahasiswa Universitas Negeri Surabaya Pengguna Aplikasi Bumble. The Commercium, 115-116.

Nurdin, A. (2020). Teori Komunikasi Interpersonal Disertai Contoh Fenomena Praktis. Jakarta: Kencana.

Permanasari, R., & Yudarwati, G. A. (2014). Proses Komunikasi Interpersonal Berdasarkan Teori Penetrasi Sosial. UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA. Yogyakarta: https://e-journal.uajy.ac.id/.

Rorong, M. J. (2018). Realitas Dalam Hubungan Manusia Melihat Dalam Perspektif Teori Serta Kedekatan Komunikasi Antar Individu. Jurnal Oratio Directa, 1 (1), 38-39.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Wulandari, A. (2021). Analisis Keterbukaan Diri (Self Disclosure): Studi Fenomenologi Pengguna Aplikasi Online Dating Bumble. Universitas Pembangunan Nasional “VETERAN” Jakarta. Jakarta: https://repository.upnvj.ac.id/.

Wulandari, T. A. (2013). Memahami Pengembangan Hubungan AntarpribadiI Melalui Teori Penetrasi Sosial. Majalah Ilmiah UNIKOM, 11 (1), 106-108.

 

INTERNET

Pratama, Puja. 2023. Goodstats: Ragam Alasan Orang Indonesia Memilih Menggunakan Dating App. ( https://goodstats.id/article/ragam-alasan-orang-indonesia-memilih-menggunakan-dating-app-4DYEr) Dikutip pada Jumat, 5 Mei 2023 pukul 15.30

 

Perpustakaan Universitas Semarang

Jl. Soekarno Hatta Semarang
Gedung B Lt. 2

024-6702757 ext. 2208
WA : 0895347400702

perpustakaan@usm.ac.id

follow us