ANALISIS SEMIOTIKA ROLAND BARTHES PADA FILM ONWARD
Abstract
Novianto Prihady G.331.17.0013 Skripsi ini berisi tentang Analisis Semiotika Roland Barthes Pada Film Onward. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bahwa nilai barat di anggap wajar dan dapat di terapkan dalam kedalam kehidupan bermasyarakat di seluruh dunia.
Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan semiotika Roland Barthes yang berfokus bahwa setiap tanda memiliki dua tahap signifikansi. Signifikansi tahap pertama yaitu denotasi, sementara signifikansi tahap kedua yaitu konotasi dan mitos. Objek penelitian ini adalah film animasi Onward.
Film merupakan sekumpulan peristiwa yang terjadi pada kehidupan manusia yang bermuat dalam mitos budaya yang dituangkan kedalam layar. Tanda yang dihasilkan manusia dijadikan sebuah visual yang dapat dilihat dari berbagai perspektif dan memberikan sebuah pesan tersendiri bagi setiap individu. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan Analisis Semiotika Roland Barthes pada film Onward makna mitos membuktikan bahwa nilai barat dapat di terapkan kedalam kehidupan bermasyarakat.
Kata Kunci : Film, Onward, Semiotika
Keyword : Film, Onward, Semiotika
Daftar Pustaka
Danesi, Macel. 2002. Pengantar Memahami Semiotika Media. Yogyakarta:
Jalasutra. Hal. 27
Kurniawan.2001. Semiologi Roland Barthes. Magelang: Indonesia Tera
Alex Sobur. 2006. Analisis Teks Media: Suatu Pengantar Untuk Analisis Wacana, Analisis Semiotik, Dan Analisis Framing. Bandung: Remaja Rosdakarya
Danesi, Marcel. 2011. Pesan, Tanda, dan Makna Teori Teks Dasar Mengenai Semiotika dan Teori Komunikasi. Yogyakarta: Jalasutra.
Danesi, Marcel. 2010. Pengantar Memahami semiotika Media. Yogyakarta: Jalasutra.
Mudjiono, Y. (2011). Kajian Semiotika dalam Film. Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), hlm: 125--138.
Wirianto, R. dan Girsang, L.R.M. 2016. Representasi Rasisme pada Film “12 Years A Slave” (Analisis Semiotika Roland Barthes). Jakarta
Sobur, Alex. 2006. Semiotika Komunikasi. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Effendy, Onong Uchjana. (2003). Ilmu, teori dan filsafat komunikasi. Bandung : Citra Aditya Bakti
Kurniawan. 2001. Semiologi Roland Barthes. Magelang: Yayasan Indonesiatera. Hal. 17
Vera, Nawiroh. 2014. Semiotika dalam Riset Komunikasi. Jakarta: Ghalia Indonesia
INTERNET
https://id.wikipedia.org/wiki/Onward (diakses pada tanggal 20 April 2021 pukul 19.40 WIB)
https://www.kincir.com/movie/cinema/sifat-menginspirasi-ian-film-onward-BZv0sniTabMl (diakses apada tanggal 18 Juli 2021 pukul 21.45 WIB)
SKRIPSI
Eva Pipit Krismasari. 2020. Analisis Semiotika Nilai Persahabatan Pada Film Animasi The Angrybird. Semarang : Universitas Semarang
Ahmad Mubin Sayoga. 2020. Analisis Semiotika Isi Pesan Pada Film Miracle In Cell No.7. Semarang : Universitas Semarang