024-6702757 ext. 2208
0895347400702

perpustakaan@usm.ac.id

GET IN TOUCH WITH EMAIL

Senin - Kamis (08.00 - 21.30)
Jum'at (08.00 - 21.00)

OUR OFFICE HOUR

PENGARUH KONTEN AKUN INSTAGRAM @kejadiansmg TERHADAPPEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI LALU LINTAS FOLLOWERSNYA

Skripsi, S1 - ILMU KOMUNIKASI, 09 Mei 2023, 2023
NAJLA KAMILLA; Ami Saptiyono, S.Ikom., M.I.Kom
Anda menggunakan IP : 3.20.224.152
URL :
No Jenis File File
1 Judul
2 Abstrak
3 Halaman Persetujuan-Pengesahan dan Berita Acara Kelulusan (Ujian)
4 Surat Keaslian (Orisinalitas)
5 Daftar Isi
6 BAB I
7 BAB II
8 BAB III
9 BAB IV
10 BAB Penutup
11 Daftar Pustaka
12 Lembar Bimbingan
13 Lembar Publish
14 File Komplit

Abstract

Najla Kamilla, G.311.19.0104. “Pengaruh Konten Akun Instagram @kejadiansmg Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Lalu Lintas Followersnya”. Program Studi S-1 Ilmu Komunikasi Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi Universitas Semarang. Instagram sebagai salah satu platform media sosial dapat berfungsi sebagai tempat berbagi informasi berita tanpa harus membuka portal berita. Salah satu akun yang menggunakan Instagram sebagai media penyebaran informasi adalah akun Instagram @kejadiansmg. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dan mengetahui bagaimana pengaruh konten akun instagram @kejadiansmg terhadap pemenuhan kebutuhan informasi lalu lintas followersnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif, sampel yang digunakan yaitu followers aktif yang mengikuti Instagram @kejadiansmg. Penelitian ini menggunakan teori Uses and Effect. Tujuan teori ini adalah untuk menelaah bagaimana audience menggunakan sebuah media, dan salah satu efek yang ditimbulkan dari menggunakan media tersebut adalah kebutuhan informasi terpenuhi. Hasil penelitian yang didapatkan menjelaskan nilai koefisien determinasi konten instagram signifikan mempengaruhi variabel pemenuhan kebutuhan informasi lalu lintas sebesar 81,2% sedangkan sisanya 18,8% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini.

Keyword : Uses and Effect, Instagram content, fulfillment of information needs, traffic.

Daftar Pustaka

A. Nalendra, Y. R. (2021). Statistika Seri Dasar Dengan SPSS. Bandung: Media Sains Indonesia. Agnes Pertiwi Sutrisno, I. D. (2022). PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL HUMASBDG TERHADAP PEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI FOLLOWERS. 119-120. Jurnal Common Agus Efendi, P. I. (2018). Analisis Pengaruh Penggunaan Media Baru Terhadap Pola Interaksi Sosial Anak di Kabupaten Sukoharjo. Jurnal Penelitian Humaniora, 12-24. Agustina, L. (2020). Efektivitas Akun Instagram @Commuterline Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Followers. Other Thesis Universitas Komputer Indonesia. Atmoko, D. B. (2012). Instagram Handbook Tips Fotografi Ponsel. Jakarta: Media Kita. Clarisa Br. Ginting, K. N. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Online Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi (Survei Pada Followers Akun Instagram @medantalk. e-Proceeding of Management. Effendy, O. U. (2003). Ilmu, Teori dan Filsafat Komunikasi. Bandung: PT. Citra Aditya Bakti. Eric Persadanta Bangun, F. V. (2019). Analisis Isi Unsur Kelengkapan Berita Pada Media Online Manadopostonline.com. 1-2. Fauziyyah, S. N. (2020). Pengaruh Efektivitas Akun Instagram @infobandungraya Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Followers. Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Guha. (2004). Documentation and Information. New Delhi: The World Press Private Limited. Helen Nadya Saraswati, I. P. (2022). Efektivitas Akun Instagram @infoserang Dalam Pemenuhan Kebutuhan Informasi Followers. 3-5. Josephine, E. H. (2020). Penghentian Program Jurnalisme Warga di TVRI dan Metro TV. Kuncoro, M. (2013). Metode Riset Untuk Bisnis & Ekonomi . Jakarta: Erlangga. Le Nia, R. L. (2019). Pengaruh Penggunaan New Media Terhadap Pemenuhan Kebutuhan (Studi Tentang Media Sosial Facebook Dalam Pemenuhan Informasi di Kalangan Ibu Rumah Tangga). Prologia. McQuail, D. (2011). Teori Komunikasi Massa. Jakarta: Salemba Humanika. Natasya Puspita Sari, N. R. (2022). Pengaruh Konten Media Sosial Instagram @laakfkb Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Mahasiswa Akhir FKB . 270-471. Jurnal Education and Development Nugraha, P. (2012). Citizen Journalism: Pandangan, Pemahaman dan Pengalaman. Jakarta: ku Kompas. Priansa, D. J. (2017). Komunikasi Pemasaran Terpadu Pada Era Media Sosial. Bandung: CV Pustaka Setia. Priyatno, D. (2013). Mandiri Belajar Analisis Data Dengan SPSS. Yogyakarta: Mediakom. Riswandi. (2009). Ilmu Komunikasi . Jakarta: Graha Ilmu. Romli, A. S. (2018). Jurnalistik Online. Bandung: Nuansa Cendekia. Rossza, D. A. (2020). Pengaruh Media Sosial Instagram @halodoc Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Kesehatan Followers. JOM FISIP, 1. Sarmanu. (2017). Dasar Metodologi Penelitian Kuantitaif, Kualitatif, Statistika. Surabaya: Airlangga University Press. Simarmata, J. (2010). Rekayasa Web. Yogyakarta: Andi Offset. Solis, B. (2010). Engage: The Complete Guide for Brands and Business to Build, Cultivate, and Measure Success in The New Web. New Jersey: John Wiley & Sonc Inc. Solis, B. (2010). Engage: The Complite Guide for Brands and Business to Build, Cultivate, and Measure Success in The New Web. New Jersey: John Wiley & Sonc Inc. Sri Wahyuni P, F. F. (2019). PENGARUH KONTEN INSTAGRAM @SMRFOODIES TERHADAP MINAT BELI FOLLOWERS. Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R&D. Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alphabet. Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatit Dan R&D. Bandung: Alfabeta. Sujarweni, V. W. (2014). Metode Penelitian: Lengkap, Praktis dan Mudah Dipahami. Yogyakarta: Pustaka Baru Press. Syahdatina, V. D. (2018). Bias Perempuan Dalam Postingan Akun Instagram (Analisis Semiotik pada Akun Indozonelife). Tankard, S. a. (2011). Teori Komunikasi: Sejarah, Metode dan Terapan di dalam Media Massa. Jakarta: Kencana. Wahyudi, R. F. (2020). Citizen Journalism (Jurnalisme Warga): Dari Fakta Berita dan Profesionalitas. 87-88. Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam Winarno, W. W. (2015). Analisis Ekonometrika dan Statistika dengan Eviwes, Edisi Empat. Yogyakarta: UPP STIM YKPN. Xin Zeng, S. J. (2019). New Perspectives on Citizen Journalism. Sage Journals. Yulianti. (2017). Aktivitas Pemilik Akun Instagram di Kota Palu yang Mengunggah Foto dengan #Ditunggudipalu. Jurnal Online Kinesik. Bayu, Dimas. (2022). APJII: Pengguna Internet Indonesia Tembus 210 Juta pada 2022. Diakses pada tanggal 15 Oktober 2022, Dari: https://dataindonesia.id/digital/detail/apjii-pengguna-internet-indonesiatembus-210-juta-pada-2022 Riyanto, Andi Dwi. (2022). Alasan Utama Orang Indonesia Menggunakan Internet Tahun 2022. Diakses pada tanggal 15 Oktober 2022. Dari: https://andi.link/hootsuite-we-are-social-indonesian-digital-report-2022/ Dihni, Vika Azkiya. (2022). Ini Deretan Konten Internet Paling Sering Diakses Warga RI. Diakses pada tanggal 15 Oktober 2022. Dari: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/06/13/ini-deretan-konteninternet-paling-sering-diakses-warga-ri (2021).Jumlah Kendaraan Bermotor Menurut Kabupaten/Kota dan Jenis Kendaraan di Provinsi Jawa Tengah (Unit), 2019-2021. Diakses pada tanggal 6 November 2022. Dari: https://jateng.bps.go.id/indicator/17/1006/1/jumlah-kendaraanbermotor-menurut-kabupaten-kota-dan-jenis-kendaraan-di-provinsi-jawatengah.html

Perpustakaan Universitas Semarang

Jl. Soekarno Hatta Semarang
Gedung B Lt. 2

024-6702757 ext. 2208
WA : 0895347400702

perpustakaan@usm.ac.id

follow us